Iklan Header

Benchmark Antutu, Geekbench, dan Tes Games HP Samsung Galaxy M34 5G

Samsung Galaxy M34 5G menawarkan berbagai fitur unggulan, mulai dari baterai besar 6000mAh, layar Super AMOLED 120Hz, kamera utama 50MP dengan optical image stabilizer, hingga performa tangguh dengan prosesor Exynos 1280 dan RAM 8GB. 

Dengan spesifikasi yang menggiurkan, kita akan menjelajahi hasil benchmark dan pengujian performa sintetis serta gaming pada perangkat ini.

Spesifikasi Singkat Samsung Galaxy M34 5G

FiturSpesifikasi
ProsesorExynos 1280
RAM8GB LPDD4x (opsi RAM Plus hingga 16GB)
Storage128GB UFS 2.2, Micro SD hingga 1TB
Baterai6000mAh, Fast Charging 25W
Kamera Utama50MP, Optical Image Stabilizer, Rekam Video 4K
Kamera Ultrawide8MP
SensorFingerprint Scanner, Face Unlock, Gyroscope
Konektivitas5G, Wi-Fi 5, Bluetooth 5.3, NFC
Sistem OperasiOne UI 5.1, Android 13, Update 4x Andro, 5 tahun Security

Benchmark Test Samsung Galaxy M34 5G

Antutu Benchmark:

Score Antutu 10 Galaxy M34 5G
via JagatReviewTV

  • V9 Skor: 427,000
  • V10 Skor: 433,000

Geekbench 6:

  • Single Core: 958
  • Multi Core: 2043
  • Performa prosesor yang mumpuni, cocok untuk multitasking.

CPU Throttling Test:

  • Stabilization: 87%. Performa tetap stabil setelah tes 30 menit, tanpa menggunakan kipas.

3DMark Slingshot Extreme OpenGL ES 3.1:

  • Skor: 4,034
  • Menunjukkan performa grafis yang baik.

3DMark WildLife Stress Test:

  • Best Score: 2,324, Lowest Score: 2,310
  • Stabilitas 99,4%, memberikan kenyamanan gaming yang baik.

GFXBench T-Rex Offscreen 1080p:

  • Skor: 95 FPS
  • Menunjukkan kemampuan grafis yang solid.

Manhattan 3.1 Offscreen 1080p:

  • Skor: 41 FPS
  • Performa grafis yang tetap baik dalam berbagai situasi.

Gaming Test Samsung Galaxy M34 5G

via JagatReviewTV

Alternate Game Performance (Game Booster Labs):

  1. Subway Surfers:
    • Berjalan lancar pada 120 FPS.
  2. Mobile Legends:
    • Frame rate terbuka hingga 90 FPS dengan grafis Ultra, stabil pada 80-87 FPS.
  3. PUBG Mobile:
    • Frame rate hanya terbuka hingga 30 FPS (High), stabil, tapi kurang asik dibandingkan 60 atau 90 FPS. Semoga ada update unlock setting FPS yang lebih tinggi.

Pengujian Genshin Impact:

  • Setting terendah, 60 FPS, stabil selama 30 menit.
  • Suhu: Puncak di 46°C (bagian belakang), 45°C (layar).

Kesimpulan Pengujian Gaming:

  • Mobile Legends: Stabil di setting Ultra.
  • PUBG Mobile: Stabil, tapi 30 FPS kurang memuaskan.
  • Genshin Impact: Cukup baik playable dengan setting rendah.

Kesimpulan

Samsung Galaxy M34 5G menawarkan performa yang tangguh, baik untuk penggunaan sehari-hari maupun gaming. Dengan spesifikasi yang unggul, layar canggih, dan baterai besar, perangkat ini layak dipertimbangkan bagi pengguna yang mencari keseimbangan antara harga dan performa.

Cek juga kelebhan dan kekurangan Samsung Galaxy M34 5G.

Posting Komentar untuk "Benchmark Antutu, Geekbench, dan Tes Games HP Samsung Galaxy M34 5G"