Keunggulan dan Spesifikasi OPPO Reno8 5G di Harga Rp. 7,9 Juta!
OPPO rilis Reno8 series di pertengahan Agustus 2022 ini ada 4 model, diantaranya Reno8 (4G) yang sudah kita bahas sebelumnya. Sekarang kita akan bahas Reno8 5G. Dan nanti mungkin akan dibahas Reno8 Z 5G juga Reno 8 Pro yang merupakan seri tertinggi.
Apa yang diunggulkan OPPO Reno8 5G?
- Dual Sony Flagship Sensors
- Ultra Night Video
- 80W SUPERVOOC
- Streamlined Unibody Design
- MediaTek Dimensity 1300
Harga: Oppo Reno8 5G 8GB/256GB = Rp. 7.999.000,-
Spesifikasi OPPO Reno8 5G
Bodi & Layar
- Ukuran: Tinggi 160,0 mm x Lebar 73,4 mm x Ketebalan 7,67 mm
- Bobot: 179 g
- Ukuran Layar: 6,4 inci
- Rasio Layar: 90,8%
- Resolusi: FHD (2400 × 1080)
- Refresh Rate: Maks hingga 90 Hz
- Touch Sampling Rate: Maksimum: 180 Hz (2 jari) Default: 120 Hz (5 jari)
- Gamut Warna: Mode vivid: 97% NTSC; 95% DCI-P3 (Coverage) | Mode gentle: sRGB
- Kedalaman Warna: 16,7 juta (8-bit)
- Kerapatan Piksel: 409 PPI
- Kecerahan: Umum: 430 nit | HBM: 600 nit | Maks: 800 nits
- Panel: AMOLED (Layar kaku)
- Kaca Pelindung: Corning® Gorilla® Kaca 5
Chipset, RAM, dan Penyimpanan
- CPU: MediaTek Dimensity 1300
- Kecepatan Inti CPU: 8 core dengan frekuensi maksimum 3,0 GHz (1 core super besar + 3 core besar + 4 core kecil)
- GPU: ARM G-77 MC9 Grafik 3D@866 MHz
- RAM dan ROM: 8GB LPDDR4x + 256GB UFS 3.1
- USB OTG: Didukung
Kamera
- Belakang:
- Kamera utama: Sony IMX766, 50MP, 1/1.56""; f/1.8; FOV 86°; lensa 7P; AF; motor fokus loop tertutup
- Kamera makro: FOV 89°; lensa 3P; FF
- Kamera sudut lebar: f/2.2; FOV 112°; lensa 5P; FF
- Depan:
- Sony IMX709 32MP, 1/2.74"; f/2.4; 32MP (f/2.4); FOV 85°; lensa: 5P, FF
- Mode Pemotretan
- Belakang: Foto, Potret, Malam, Panorama, Pro, Stiker, Dual-view video, Macro, Makro, Pemindai teks, Selang waktu, Gerakan lambat, Extra HD
- Depan: Foto, Potret, Malam, Panorama, Stiker, Video, Dual-view video, Selang waktu
- Video
- Belakang: 4K@30fps (maks), 1080P@60fps (default), 1080P@30fps, 720P@60fps, dan 720P@30fps
Video gerakan lambat: 1080P@120fps dan 720P@240fps - Depan:
Mendukung 1080P/720P@30fps (default: 1080P@30fps) (Retouch: diaktifkan secara default)
Mendukung stabilisasi video pada 1080P@30fps
Tidak mendukung zoom atau gerakan lambat
- Belakang: 4K@30fps (maks), 1080P@60fps (default), 1080P@30fps, 720P@60fps, dan 720P@30fps
Baterai
- Kapasitas: 2 × 2200 mAh/17,02 Wh (Rated value) | 2 × 2250 mAh/17,41 Wh (Typical value)
- Pengisian Cepat: 80W SUPERVOOCTM, 65W SUPERVOOCTM, 50W SUPERVOOCTM, VOOC, PD (9V/2A), QC (9V/2A)
Biometrik
- Sensor sidik jari dalam layar
- Pengenalan Wajah
Sensor
- Sensor geomagnetik
- Sensor cahaya
- Sensor jarak di layar
- Sensor optik di layar
- Akselerometer
- Sensor gravitasi
- Giroskop
- Fungsi perekaman langkah didukung
Jaringan Seluler
- Dual Nano-SIM/Kartu Nano-USIM
- Pita Frekuensi:
- Kartu SIM 1:
2G: GSM 850/900/1800/1900 MHz
3G: UMTS (WCDMA) band 1/2/4/5/6/8/19
4G: TDD-LTE band 38/39/40/41 (194 MHz)
4G: FDD-LTE band 1/2/3/4/5/7/8/12/17/18/19/20/26/28ab5G: n1/3/5/7/8/20/28/38/40/41/77/78
- Kartu SIM 2:
2G: GSM 850/900/1800/1900 MHz
3G: UMTS (WCDMA) band 1/2/4/5/6/8/19
4G: TDD-LTE band 38/39/40/41 (194 MHz)
4G: FDD-LTE band 1/2/3/4/5/7/8/12/17/18/19/20/26/28ab
5G: n1/3/5/7/8/20/28/38/40/41/77/78
- Kartu SIM 1:
Konektivitas
- WLAN: Wi-Fi 6 (802.11ax), Wi-Fi 5 (802.11ac), 802.11a/b/g/n/; Wi-Fi 2.4 GHz, Wi-Fi 5.1 GHz, Wi-Fi 5.8 GHz; Wi-Fi Display dan Wi-Fi tethering; 2×2 MIMO; 8 Spatial-stream sounding MU-MIMO
- Versi Bluetooth: Bluetooth 5.3, Bluetooth Rendah Energi Bluetooth v5.3 (BLE)
- Kodek Audio Bluetooth: SBC, AAC, aptX HD, dan LDAC
- Antarmuka USB: USB Tipe-C
- Jack Earphone: Tipe-C
- NFC: Mendukung membaca dari dan menulis ke kartu NFC 13,56 MHz | Mendukung kartu NFC-SIM (hanya untuk SIM 1) dan HCE
- Sistem Operasi: ColorOS 12.1
- Teknologi Lokasi: GNSS (GPS, A-GPS, BeiDou, GLONASS, Galileo, QZSS)
- Antena Frekuensi: GPS: L1, Galileo: E1, BeiDou: B1l, QZSS: L1
- Lainnya: Pemosisian Wi-Fi, pemosisian berbasis jaringan seluler, dan kompas elektronik
- Peta: Google Maps
Di Dalam Kotak
- Perangkat x 1
- Pengisi Daya x 1
- Kabel Data USB x 1
- Alat SIM Ejector x 1
- Panduan Keamanan x 1
- Panduan Singkat x 1
- Case Pelindung x 1
Source: Oppo.
Posting Komentar untuk "Keunggulan dan Spesifikasi OPPO Reno8 5G di Harga Rp. 7,9 Juta!"
Posting Komentar